Selamat Datang Di Website Pengadilan Agama Koto Baru

Sesuai dengan amanat Ketua Mahkamah Agung R.I. dan dalam rangka menjawab kebutuhan masyarakat luas terhadap ketersediaan akses lembaga peradilan yang terbuka dan transparan.

Pelayanan Satu Pintu (PTSP)

Video yang berisi tentang prosedur pendaftaran perkara, proses persidangan dan tahap penyelesaian perkara. Video ini dapat memberikan gambaran singkat tentang tata cara berpekara di Pengadilan Agama Koto Baru

Aplikasi SIPP

Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.

E-Court Mahkamah Agung

adalah layanan bagi Pengguna Terdaftar untuk Pendaftaran Perkara Secara Online, Mendapatkan Taksiran Panjar Biaya Perkara Secara Online, Pembayaran secara online dan Pemanggilan yang dilakukkan dengan saluran elektronik.

SIWAS

Aplikasi yang disediakan oleh Badan Pengawasan Mahkamah Agung RI, untuk melaporkan suatu perbuatan berindikasi pelanggaran yang terjadi di lingkungan Mahkamah Agung Republik Indonesia atau Peradilan dibawahnya.

Tutorial Penyelesaian Gugatan Ekonomi Syariah

Video yang berisi tentang cara penyelesaian perkara ekonomi syariah dengan acara yang sederhana

Written by Super User on . Hits: 1420

BIAYA HAK-HAK KEPANITERAAN

====================================================

Pemberitahuan PP Nomor 5 Tahun 2019 Tentang Jenis Dan Tarif Atas Jenis PNBP

 

Hak -Hak Kepaniteraan

Pendaftaran Perkara Tingkat Pertama

Rp       30,000

Pendaftaran Perkara Tingkat Banding

Rp       50,000

Pendaftaran Perkara Kasasi

Rp       50,000

Pendaftaran Perkara PK

Rp     200,000

Relaas Panggilan Pertama kepada Penggugat/Pelawan/Pelawan/Pembantah

Rp       10,000

Relaas Panggilan Pertama kepada Tergugat/Termohon/Terlawan/Terbantah

Rp       10,000

Redaksi

Rp       10,000

Relaas Pemberitahuan Putusan kepada Penggugat/Pelawan/Pelawan/Pembantah

Rp       10,000

Relaas Pemberitahuan Putusan kepada Tergugat/Termohon/Terlawan/Terbantah

Rp       10,000

Hak-Hak Kepaniteraan Lainnya

Pembuatan Akta Banding, Kasasi dan PK

Rp        5,000

Inzage

Rp        5,000

Pembuatan Surat Kuasa

Rp       10,000

Pembuatan Surat Kuasa Insidentil

Rp       10,000

Pencatatan Sita

Rp       25,000

Pencatatan Eksekutif

Rp       25,000

Lelang

Rp       25,000

Penyerahan Salinan Putusan / penetapan perlembar

Rp           500

Uang Leges Putusan / Penetapan

Rp       10,000

Akta / termasuk Akta Cerai

Rp       10,000

Memperlihatkan Surat-Surat yang tersimpan di Kepaniteraan

Rp       10,000

 

PNBP HAK KEPANITERAAN YANG DISETOR KE KAS NEGARA
(Peraturan Pemerintah No. 5 Tahun 2019)

NO.

URAIAN

KODE AKUN

TARIF (Rp.)

KETERANGAN

1

Pendaftaran Perkara Gugatan/ Permohonan/ Perlawanan/ Bantahan

425233

30.000

per perkara

2

Relaas Panggilan Pertama Penggugat/ Pemohon/ Pelawan/ Pembantah

425239

10.000

per relaas

3

Relaas Panggilan Pertama Tergugat/ Termohon/ Terlawan/ Terbantah

425239

10.000

per relaas

4

Relaas Pemberitahuan Putusan Sela Penggugat/ Pemohon/ Pelawan/ Pembantah

425239

10.000

per relaas

5

Relaas Pemberitahuan Putusan Sela Tergugat/ Termohon/ Terlawan/ Terbantah

425239

10.000

per relaas

6

Relaas Panggilan Saksi Penggugat/ Pemohon/ Pelawan/ Pembantah

425239

10.000

per relaas

7

Relaas Panggilan Saksi Tergugat/ Termohon/ Terlawan/ Terbantah

425239

10.000

per relaas

8

Relaas Panggilan Ahli Penggugat/ Pemohon/ Pelawan/ Pembantah

425239

10.000

per relaas

9

Relaas Panggilan Ahli Tergugat/ Termohon/ Terlawan/ Terbantah

425239

10.000

per relaas

10

Relaas Panggilan Penterjemah

425239

10.000

per perkara

11

Pemeriksaan Setempat atas Permintaan

425239

10.000

per penetepan

12

Pendaftaran Permohonan Sita

425233

25.000

per perkara

13

Penetapan Sita

425239

25.000

per penetepan

14

Berita Acara Penyitaan

425239

25.000

per berita acara

15

Relaas Pemberitahuan Putusan Penggugat/ Pemohon/ Pelawan/ Pembantah

425239

10.000

per relaas

16

Relaas Pemberitahuan Putusan Tergugat/ Termohon/ Terlawan/ Terbantah

425239

10.000

per relaas

17

Surat Pencabutan Gugatan

425239

10.000

per perkara

18

Relaas Pemberitahuan Pencabutan Gugatan

425239

10.000

per relaas

19

Pendaftaran Pengangkatan Sita

425233

25.000

per perkara

20

Penetapan Perintah Penawaran Pembayaran

425239

10.000

per penetepan

21

BA Penawaran Pembayaran

425239

10.000

per berita acara

22

BA Konsinyasi (berupa Uang atau Barang)

425239

10.000

per berita acara

23

Pendaftaran Gugatan Sengketa Arbitrase Syariah

425233

10.000

per perkara

24

Pendaftaran Perlawanan Terhadap Putusan Verstek

425233

10.000

per perkara

25

Redaksi Putusan/ Penetapan

425239

10.000

per putusan/ penetapan

PNBP HAK KEPANITERAAN LAINNYA YANG DISETOR KE KAS NEGARA
(Peraturan Pemerintah No. 5 Tahun 2019)

NO.

URAIAN

KODE AKUN

TARIF (Rp.)

KETERANGAN

1

Pengesahan dan Pendaftaran Surat di Bawah Tangan

425231

10.000

per surat

2

Penyerahan Salinan Turunan/ Salinan Putusan/ Penetapan Pengadilan

425239

500

per lembar

3

Pencatatan Pembuatan Akta dan Berita Acara Penyumpahan di Luar Putusan Pengadilan

425239

10.000

per berita acara

4

Penyimpanan dan Penyerahan Kembali Uang, Surat Berharga, dan Barang Yang Disimpan di Kepaniteraan

425239

10.000

per surat

5

Akta/ Surat Keterangan Asli yang Dibuat di Kepaniteraan di Luar Pekara

425239

10.000

per akta/ surat

6

Penerbitan dan Penyerahan Akta Cerai yang Dibuat di Kepaniteraan pada Pengadilan Agama

425239

10.000

per akta

7

Pendaftaran Surat Kuasa/ Kuasa Insidentil untuk Mewakili Pihak yang Berperkara di Pengadilan

425239

10.000

per surat

8

Pendapatan Uang Meja (Leges) dan Upah pada Panitera Badan Peradilan

425232

10.000

per putusan/ penetapan

9

Sisa Uang Panjar Biaya Perkara

425239

 

per perkara

Assalamu Alaikum Wr. Wb.

Berikut ini disampaikan surat mengenai Pemberitahuan PP Nomor 5 Tahun 2019 Tentang Jenis Dan Tarif Atas Jenis PNBP.

Demikian disampaikan atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

 

Lampiran Dokumen : PP Nomor 5 Tahun 2019

 

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Koto Baru

Jalan Lintas Solok-Padang, KM.18, Pasar Usang Koto Gadang Guguak

Kec. Gunung Talang, Kab. Solok, Kode Pos: 27365

Telp: 0755-31124

Fax: 0755-31046

Email : This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

 

FB

YT

IG

TW

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

LION atuk PTSP keliling Kompensasi SIMANIH Siringkas

.

LION

LION

.

atuk

.

PTSP keliling

Kompensasi

Kompensasi

SIMANIH

Siringkas

HUT MARI RI
01 / 01

HUT MARI RI